Rabu 28 Agustus 2024.Calon bupati Dr. Ir. H. Abdusy Syakur Amin, M.Eng,IPU dan Drg. L. Putri Karlina Wakil bupati Garut ,ke-dua pasangan calon ini mendaftar ke,Komisi pemilihan umum (KPU) kabupaten Garut, kecamatan Tarogong kidul.
Bakal Calon Bupati Abdusy Syakur Amin dan Bakal Calon Wakil Bupati,Putri Karlina resmi daftar ke KPU untuk maju di Pilkada periode 2024-2029,diterima oleh ketua KPU Garut.
Dalam konferensi persnya, calon bupati Garut Abdusy Syakur,menyampaikan.
Alhamdulillah pada hari ini Saya datang ke KPU Garut, untuk mendaftarkan diri sebagai Bakal calon bupati Kabupaten Garut 2024-2029 Alhamdulillah Pada kesempatan ini saya datang ke sini Bersama Ibu putri,dan di barengin juga oleh pendukukung dan relawan dan pengurus partai pengusung kami dari 7 pantai dan partai non parlemen,
Alhamdulillah tadi pelaksanaan pendaftaran di KPU berjalan dengan lancar kami sudah memenuhi persyaratan dan saya bersama ibu putri mengucapkan banyak terimaksih yang sebesar besarnya,kepada partai yang mengusung dan mendukung kami yang telah memberikan kepercayaan kepada kami untuk bisa menjadi Bakal calon bupati kabupaten Garut. periode 2024-2029.
Tadi saya sudah sampaikan bahwa dari jumlah pendukung kami atau partai pengusung dengan jumlah kursi yang dimiliki yang jumlahnya kurang lebih 36 kursi kami sangat yakin dan optimis bahwa kami akan bisa memenangkan Pilkada ini bukan kami jumawa dan kami akan terus akan bekerja keras untuk melakukan kegiatan-kegiatan yang Insyaallah akan bisa mengajak masyarakat untuk memilih kami dengan tawaran-tawaran pokok yang kami sudah susun berdasarkan hasil saintifik kami sudah melakukan sesuatu di masyarakat tidak hanya apa yang menjadi Harapan apa yang menjadi keinginan apa yang menjadi cita-cita masyarakat tentu saja ternyata program program kami sama dengan apa yang diharapkan dan di cita-citakan para partai pendukung saya dan bu putri.
Dan kami mohon doa restunya kepada seluruh elemen saya dan Putri Karlina bisa melaksanakan proses selanjutnya dengan baik lancar dan tentunya sukses.dan bisa terpilih menjadi bupati dan wakil bupati Kabupaten Garut 2014-2019.ungkap nya.
Putri Karlina dalam konferensi pres nya mengucapkan dengan sapaan, Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh salam hormat kepada rekan rekan media yang sudah berkenan hadir pada Hari ini seperti yang dikatakan oleh pak Abdusy Syakur saya nanti bahwa hari ini kami telah melangsungkan pendaftaran dan alhamdulillah pendukung dan juga terima kasih untuk antusias para pendukung juga yang sudah mau berpanas-panasan mengantarkan kami ke kantor KPU semoga kami harap proses pendaftaran berjalan lancar sampai nanti verifikasi tidak ada yang kurang dan nanti selama masa kampanye hingga masa pemilihan semuanya berjalan dengan kondusif aman jujur dan adil terima kasih juga kepada para keluarga tercinta ibu saya dan anak-anak juga rekan-rekan semua yang telah mendukung keberlangsungan acara ini supaya lancar sampai saat ini.pungkas nya
(yusup)